Cara Merubah Kapasitas Upload 2 MB Menjadi 5 MB Di Xtgem

Pada umumnya batas kapasitas upload di XtGem yaitu 2 MB. Nah bagaimana caranya supaya file yang berkapasitas 5 MB bisa diupload:D

Bagi yang sudah paham dan sudah mengerti nyimak aja ya:D kritik dan saran silahkan di kolom Komentar. Sebenarnya untuk merubah batas kapasitas file yang diupload ke XtGem yang 2 MB menjadi 5 MB sebenarnya ini bukanlah satu trick,tapi kita cuman melakukan Pengaturan saja di akun XtGem kita

Berikut Cara Merubahnya :

1. Login ke akun http://xtgem.com anda
2. Setelah berada di account panel klik Built >> Pengaturan >> Additional features biar lebih jelas lihat screenshot dibawah :

x1.jpg

x2.jpg

x3.jpg


3. Setelah klik Additional features tampilan halaman berikutnya akan disuguhkan semacam 2 opsi. Silahkan anda centang dengan cara di klik kolom kecil yang pertama tersebut. Kemudian klik ubah seperti ini :

x4.jpg


4. Kemudian balik kembali ke halaman account panel terus masuk ke halama utama XtGem anda klik Built >> File browser >> Unggah file

x5.jpg

x6.jpgx7.jpg


Nah lihat screenshot yang paling terakhir diatas yang saya kasih panah merah sudah berubah awalnya 2 MB menjadi 5 MB

Silahkan coba aja di akun XtGem anda masing-masing semoga berhasil

1 komentar:

aditya putra pangestu mod

thank infonya

Reply

Posting Komentar